Samsung Galaxy Beam 2 - Sebagai salah satu perusahaan brand elektronik ternama di Korea Selatan, Samsung tak hentin-hentinya menghasilkan produk-produk terbarunya. Salah satu tipe terbarunya saat ini adalah
Samsung Galaxy Beam 2 yang merupakan generasi Samsung Galaxy Beam saat dirilis tahun 2013.
Samsung Galaxy Beam 2 akan berjalan dengan menggunakan sistem operasi Android Jelly Bean 4.2.2 dengan prosesor Quad-core yang memiliki kecepatan kinerja hingga 1.2 GHz. Samsung Galaxy Beam 2 hadir dengan layar berukuran 4.66 inch, yang lebih besar dari pendahulunya yang hanya berukuran 4.0 inch. Namun sayangnnya ada sedikit penurunan untuk kepadatan gambarnya, dari 233 ppi menjadi 200 ppi. Sedangkan untuk resolusinya, Samsung Galaxy Beam versi pertama dan versi keduanya masih tetap sama, yakni 480 x 800 pixels. Dalam smartphone ini didukung dengan ukuran lebar layar 4.66 inchi. Tipe layar tersebut TFT Capacitive Touchscreen. Tipe layar ini memang merupakan suatu kelebihan yang terdapat dalam Samsung Galaxy Beam 2.
 |
Spesifikasi Samsung Galaxy Beam 2 |
Samsung Galaxy Beam 2 memiliki kelengkapan dengan adanya jaringan 2G dan 3G beserta type SIM yaitu Micro-SIM. Dari jaringan tersebut, anda bisa menggunakannya untuk berkomunikasi dengan operator yang mendukung jaringan tersebut. Memori internal dan eksternal sangat penting buat smartphone. Tapi dalam Samsung Galaxy Beam 2 ini, memori eksternal maksimal berkapasitas Micro SD 64 GB.
Dari sisi kamera, Samsung Galaxy Beam 2 memiliki kamera utama dan kamera kedua dari resolusi kamera utama sebesar 5 MP yang juga didukung fitur autofocus dan LED Flash untuk memudahkan pemotretan dimanapun anda berada. Kamera kedua juga terdapat walaupun resolusinya tidak diketahui.
Spesifikasi Samsung Galaxy Beam 2
- Jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
- Jaringan 3G HSDPA 850 / 1900 / 2100
- Micro-SIM
- Dimensi body 134.5 x 70 x 11.6 mm
- Berat 165 gram
- Built-in nHD projector
- Jenis layar TFT capacitive touchscreen, 16M colors
- Ukuran layar 4.66 inches dengan resolusi 480 x 800 pixels, 200 ppi
- Multitouch yes
- Memori eksternal microSD, up to 64 GB
- Kamera utama 5 MP, 2592 x 1944 pixels, autofocus, LED flash
- Fitur Geo-tagging, touch focus, face and smile detection
- Kamera kedua Yes
- Video yes
- GPRS dan EDGE
- Speed HSDPA, HSUPA
- WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot
- Bluetooth versi 4.0 with A2DP
- USB microUSB versi 2.0
- OS Android Jelly Bean 4.2.2
- Posesor Quad-core 1.2 GHz
- Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
- Browser HTML5
- Radio TBD
- GPS with A-GPS support and GLONASS
- JAVA via Java MIDP emulator
- Warna Gray silver
- Li-Ion 2600 mAh battery
Mengenai
harga Samsung Galaxy beam 2 ini belum diketahui secara pasti. Melihat spesifikasi diatas, harga smartphone ini diperkirakan mencapai Rp. 3 jutaan. Tapi dalam harga smartphone maupun gadget lainnya masih bisa berubah, karena produk elektronik tidak memiliki kestabilan harga.